Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja Non PNS LKPP Sebagai Staff Pendukung

LOWONGANKERJA15.COM - Informasi terbaru hari ini berasal dari lowongan kerja CPNS LKPP atau kepanjangan dari Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah merupakan sebuah Lembaga Pemerintah Non-Kementerian (LPNK) yang bergerak dalam mendukung pelaksanaan dan pengembangan kebijakan pengadaan barang/jasa pemerintah republik indonesia. LKPP termasuk 28 lembaga LPNK yang dibentuk sejak tahun 2007 dalam mengembangkan kebijakan pemerintah dibidang barang dan jasa. Kami memiliki tugas penting dalam melaksanakan semua kebijakan pengadaan barang/jasa pemerintah untuk mendorong tatanan negara indonesia yang lebih berstrategi. Pengadaan jasa dan barang termasuk kebijakan pengadaan Badan usaha, pembinaan sumber dayan manusia, serta perumusan strategi yang berprosedur baik. Saat ini LKPP dipimpin oleh Ir. Agus Rahardjo, M.S.M. Baca juga Loker PT PLN (Persero)

 
LOKER CPNS LKPP 2016
Karir CPNS LKPP

Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa PemerintahRepublik indonesia kembali membuka lowongan kerja terbaru untuk mencari pegawai non tetap dalam mendukung kelancaran tugas unit organisasi Biro Perencanaan, Organisasi dan Tata Laksana  (Biro Ortala) sebagai berikut

Staff Pendukung
  • Mampu melaksanakan kegiatan pada unit kerja.
  • Mampu mengelola administrasi keuangan pada setiap kegiatan/ aktivitas pada unit kerja.
  • Mampu mengerjakan dan mengelola Barang Habis Pakai dan melakukan stock opname.
  • Mampu melaksanakan pencatatan pada pengelolaan kas sederhana.
Kualifikasi 
  • Perempuan atau laki laki
  • Umur minimal 20 Tahun Maksimal 30 Tahun
  • Lulusan baru atau berpengalaman Minimal satu tahun (lebih diutamakan)
  • Minimal pendidikan D3 Jurusan Akuntansi
  • Minimal indeks prestasi komulatif IPK. 3.00 skala 4
  • Mampu mempergunakan aplikasi Miscrosoft Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Power Point)
  • Bisa bekerja mandiri maupun dalam tim
  • Tidak pernah menggunakan obat obatan terlarang atau pelanggaran hukum lainnya
Tata cara pengiriman dokumen lamaran:

Apabila teman teman tertarik dengan posisi jabatan staff pendukung Lembaga kebijakan Pengadaan barang / Jasa pemerintah silakan kirimkan Surat Lamaran, CV, Foto (3x4 berwarna), Ijazah, Transkrip Nilai dan Sertifikat yang relevan dengan lamaran yang diajukan melalui alamat email berikut : mirna.medita@lkpp.go.id atau ermawanto@lkpp.go.id  Jangan lupa mencantumkan subject 
“Lamaran: Staf Pendukung” selambat lambatnya hingga tanggal 23 Desember 2015 mendatang. Hanya pelamar terbaik yang akan kami panggil selanjutnya. Terimakasih.
Lowongankerja15.com
Lowongankerja15.com Lowongankerja15.com Adalah Situs Penyedia Informasi Lowongan Kerja Terpercaya di Indonesia dan Sudah Berpengalaman Selama 11 Tahun dalam Memberikan Info Loker BUMN, BUMD, CPNS, dan Swasta secara terupdate ke semua Pembacanya