Lowongan Kerja Januari 2024 PT Evans Indonesia (MP Evans Group Plc) Terbaru
Lowongan Kerja Januari 2024 PT Evans Indonesia (MP Evans Group Plc) Terbaru
info loker PT Evans Indonesia |
PT Evans Indonesia, bagian dari M.P. Evans Group PLC, adalah perusahaan multinasional yang fokus pada perkebunan kelapa sawit. Areal perkebunan mereka tersebar di Sumatera, Bangka, dan Kalimantan Timur. M.P. Evans Group PLC juga memiliki perkebunan kelapa sawit di Indonesia dan lahan pengembangan properti di Malaysia. Saham perusahaan ini diperdagangkan di London Stock Exchange AIM.
Strategi utama PT Evans Indonesia adalah menjaga ekspansi yang stabil dari perkebunan kelapa sawit di Indonesia dengan kepemilikan mayoritas saham yang berkelanjutan dan efisien secara biaya. Selain itu, perusahaan juga berfokus pada nilai tanah pengembangan properti residual di Malaysia. Dengan fokus ini, PT Evans Indonesia berupaya mencapai pertumbuhan berkelanjutan dan nilai tambah bagi pemegang sahamnya.
1. Estate Manager (Est-Mgr)
Deskripsi Pekerjaan:
PT Evans Indonesia membuka lowongan Estate Manager yang mampu menyusun budget dan rencana kegiatan operasional teknis kebun, termasuk tenaga kerja dan sarana-prasarana. Melaksanakan analisis dan evaluasi berdasarkan realisasi hasil kegiatan operasional kebun serta mengevaluasi performa kerja staff.
Kualifikasi:
- Gelar S1 Pertanian, Perkebunan, Kehutanan.
- Pengalaman min. 3 tahun sebagai Estate Manager.
- Memahami teknis perkebunan kelapa sawit.
- Bersedia ditempatkan di Kalimantan Timur dan Musi Rawas.
- Penempatan: Kalimantan Timur dan Musi Rawas.
2. Agronomy Senior Assistant (Askep-AGR)
Deskripsi Pekerjaan:
PT Evans Indonesia membuka posisi Agronomy Senior Assistant yang bertanggung jawab membuat perencanaan harian dan bulanan, pengawasan operasional, dan tanggung jawab atas hasil kerja bawahan.
Kualifikasi:
- Gelar S1 Pertanian, Perkebunan, Kehutanan.
- Pengalaman min. 2 tahun sebagai Askep Kebun pada Perkebunan Kelapa Sawit.
- Menguasai aspek teknis pekerjaan di perkebunan kelapa sawit.
- Penempatan: Seluruh wilayah operasional Evans Indonesia.
3. Biodiversity Expert
Job Description:
Biodiversity Expert di PT Evans Indonesia bertanggung jawab dalam mengembangkan strategi keanekaragaman hayati, mengawasi implementasi proyek, dan memberikan panduan terkait isu RSPO.
Kualifikasi:
- Pengalaman min. 5 tahun di bidang keanekaragaman hayati dan ekologi.
- Pengalaman dengan prinsip RSPO, UNFCCC, dan FAO.
- Passionate dengan ekologi, alam, dan komunitas.
- Penempatan: Kalimantan Timur.
4. Askep Sustainability
Job Description:
Askep Sustainability di PT Evans Indonesia bertanggung jawab pada implementasi prinsip sustainability, kesiapan unit menghadapi audit RSPO, 190, ISCC, dan PROPER.
Persyaratan:
- Gelar S1 Teknik Lingkungan, Kehutanan, Geografi, atau bidang ilmu relevan.
- Pengalaman min. 7 tahun di bidang Sustainability Palm Oil.
- Pengetahuan tentang standar sertifikasi RSPO, ISPO, dan ISCC.
- Penempatan: Bangka Belitung.
5. Askep Palm Oil Mill
Deskripsi Pekerjaan:
PT Evans Indonesia membuka lowongan Askep Palm Oil Mill yang membantu Mill Manager dalam memonitor penerimaan TBS, perawatan mesin, dan pengolahan sesuai standar perusahaan.
Persyaratan:
- Pengalaman min. 1 tahun sebagai Askep Mill pada Perkebunan Kelapa Sawit.
- Gelar S1 Teknologi Pertanian, Teknik Mesin, Teknik Kimia, atau Teknik Elektro.
- Kemampuan teknis atas proses pengolahan dan perawatan mesin-mesin.
- Penempatan: Kalimantan Timur.
Calon kandidat yang berminat, silakan kirim CV lengkap ke:
Email: hr@mpevans.co.uk
Subjek Email: Nama Posisi yang Dilamar
Join juga di Telegram ini : t.me/instalowongan
Join Juga di Tiktok Ini : tiktok.com/@lowongankerja15.com