Loker BUMN 2025 di PT Sarinah Jakarta

Daftar Isi
Coba-coba dulu melamar kerja di perusahaan BUMN? Kenapa enggak! Di tengah perekonomian dunia yang tidak baik yang buat cari pekerjaan itu sulit, langkah iseng-iseng justru bisa jadi pintu rezeki. Terlebih buat yang kantong sudah menipis tapi panggilan pekerjaan tak kunjung datang, wajib banget mulai buka-buka info loker Jakarta dan sekitarnya. Siapa tahu, jalan hidup berubah setelah klik satu lowongan dari BUMN yang selama ini cuma mampir di timeline!

 
Loker BUMN 2025 di PT Sarinah Jakarta - Content Creator Intern


Ngomongin soal BUMN, kalau kerja di BUMN gajinya agak menarik, itu bukan cuma mitos. Banyak lulusan baru yang akhirnya mulai tertarik cari loker BUMN terbaru di Jakarta gara-gara pengin stabil secara finansial dan dapet fasilitas lengkap. Nah, buat yang pengen kerja di perusahaan ritel, ada satu nama yang gak asing dan penuh sejarah: PT Sarinah (Persero). Ini bukan toko biasa. Didirikan sejak 1962, Sarinah adalah pelopor ritel modern di Indonesia yang sekaligus jadi rumah bagi produk-produk lokal, dari kuliner khas Nusantara sampai karya seni dari pelosok negeri.

Kabar baiknya, Portal Lowongankerja15 sekarang lagi update gede-gedean. Akses Portal Lowongankerja15 untuk cari loker Jakarta dan sekitarnya terbaru, termasuk posisi magang kece di PT Sarinah! Yup, buat yang suka bikin konten, suka ngulik TikTok, dan doyan utak-atik desain, ini syarat loker dan cara melamar di PT Sarinah yang wajib dipantau. Posisi yang dibuka? Human Capital Intern—kerjaan seru, dunia kreatif banget, dan bisa jadi batu loncatan buat terjun langsung ke dunia kerja BUMN!

Lowongan Kerja BUMN PT Sarinah 2025 – Human Capital Intern

Tentang Posisi: Human Capital Intern (Durasi Magang 6 Bulan)

Program ini terbuka bagi fresh graduate yang memiliki ketertarikan di bidang Human Capital atau pengelolaan sumber daya manusia. Selama masa magang, peserta akan diberikan kesempatan untuk belajar langsung dari tim Human Capital PT Sarinah serta terlibat dalam proses dan kegiatan operasional sehari-hari.

Kualifikasi yang Dibutuhkan:
Lulusan baru (fresh graduate) dari jurusan Sistem Informasi, Akuntansi, Keuangan, atau jurusan lainnya yang relevan.

Menguasai Microsoft Excel, terutama penggunaan formula seperti VLOOKUP, COUNTIFS, dan fungsi lainnya untuk pengolahan data.

Memiliki kemampuan analisis data dasar.

Mampu bekerja secara individu maupun tim.

Memiliki keterampilan komunikasi yang baik, baik verbal maupun tulisan.

Nilai tambah bagi kandidat yang pernah mengikuti bootcamp, pelatihan, atau kelas yang berkaitan dengan data analysis, HR analytics, atau sejenisnya.

Tugas dan Tanggung Jawab:
Membantu proses rekapitulasi dan pengolahan data di divisi Human Capital.

Menyusun dan memperbarui dokumen seperti SOP (Standard Operating Procedure) dan kebijakan internal terkait Human Capital.

Mendukung operasional harian, termasuk pelaporan dan pendataan.

Berkontribusi dalam pengembangan sistem pengelolaan data karyawan yang efisien.

Menyediakan dukungan administratif dan dokumentasi yang relevan bagi kebutuhan departemen.

Cara Melamar:
Untuk kamu yang tertarik, akses Portal Lowongankerja15.com dan cari bagian "Loker BUMN terbaru di Jakarta". Di sana kamu bisa menemukan info lowongan kerja Jakarta dan sekitarnya secara up to date, termasuk dari PT Sarinah dan BUMN lain.

📌 Klik link pendaftaran : https://sfl.gl/HTwI77S